SATUAN
ACARA PENYULUHAN
1. Topik
: Cuci tangan sebagai penerapan nilai-nilai islam
2. Pokok
Bahasan : Teknik
Mencuci Tangan 6 Langkah
3.
Subpokok Bahasan :
a.
Kebersihan dalam Islam
b.
Manfaat Mencuci Tangan
c.
Waktu Mencuci Tangan
d.
Teknik Mencuci Tangan
e.
Langkah-langkah Mencuci Tangan Yang Benar
4. Sasaran
: Siswa/i SD Negeri Desa Anjir
Seberang Pasar II
5.
Waktu dan
Tempat
Hari/
Tanggal : Kamis, 22
November 2018
Waktu : 09.45 WITA- selesai
Tempat : Ruang
Kelas 2 SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II
6.
Metode :
Ceramah dan Tanya Jawab
7. Media : Leaflet,Sabun
Cair Cuci Tangan,LCD, Tissue
Kering,Sumber Air Mengalir (Kran ).
8.
Tujuan
a.
Tujuan
Umum
Setelah
mengikuti kegiatan penyuluhan, siswa/i SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II
diharapkan dapat mengetahui dan memahami tentang tujuan
Mencuci Tangan, waktu yang
diharuskan untuk mencuci tangan, teknik
mencuci tangan, langkah-langkah mencuci tangan yang benar.
b.
Tujuan
Khusus
-
Siswa/i
SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II mampu menyebutkan tujuan
mencuci tangan
-
Siswa/i
SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II mampu menyebutkan waktu yang
diharuskan untuk mencuci tangan
-
Siswa/i
SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II mampu menyebutkan teknik
mencuci tangan
-
Siswa/i
SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II mampu menyebutkan dan
mendemonstrasikan langkah-langkah mencuci tangan yang benar
9.
Manfaat
-
Siswa/i
SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II mampu atau meningkatkan pengetahuan
tentang teknik mencuci tangan yang benar
-
Siswa/i
SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II mampu melaksanakan langkah-langkah
mencuci tangan yang benar.
-
Siswa/i
SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II mampu mengajak keluarga dan teman untuk
mencuci tanagn dengan menggunakan langkah-langkah yang
benar, dengan memberikan informasi dan mencontohkan yang telah didapat dari SAP tentang
teknik mencuci tangan yang benar.
10.
Materi
Terlampir
11.
Tahap Kegiatan Penyuluhan
No
|
Tahap
|
Kegiatan Penyaji
|
Kegiatan Sasaran
|
Metode
|
Media
|
1
|
Pembukaan
Pukul 09.45-09.50 WITA (5 menit)
|
a.
Memperkenalkan diri
b.
Menyampaikan tujuan dilaksanakannya pendidikan
kesehatan
|
a.
Menjawab salam
b.
Memperhatikan penyuluh
|
Ceramah
dan tanya jawab
|
Microphone
|
2
|
Penyajian
materi penkes
Pukul 09.50-10.00WITA (20 menit)
|
a.
Menjelaskan tujuan
mencuci tangan
b.
Menjelaskan waktu
mencuci tangan
c.
Menjelaskan teknik
mencuci tangan
d.
Menjelaskan dan
mendemonstrasikan langkah-langkah mencuci tangan
|
a.
Mengajukan pertanyaan mengenai materi yang telah
dijelaskan oleh penyaji
b. Mendemonstrasikan langkah-langkah mencuci tangan
|
Ceramah
dan tanya jawab
|
Leafleat
|
4
|
Penutup
Pukul 10.10-10.20 WITA (10 menit)
|
a.
Menanyakan feed
back kepada sasaran tentang
kegiatan pendkes
b.
Memberi kesimpulan tentang materi pendkes
c.
Menyampaikan hasil evaluasi kegiatan pendkes
d.
Menutup acara
e.
Membagi leaflet
|
a.
Memberikan feed
back kepada tim tentang kegiatan pendkes
b.
Memperhatikan penjelasan dari penyaji
|
Ceramah
dan tanya jawab
|
leaflet
|
12.
Pengorganisasian
Moderator :
Penyuluh :
Fasilitator :
Observer :
Job Description
1)
Moderator
Uraian
tugas :
1) Membuka
acara penyuluhan, memperkenalkan tim kepada peserta.
2) Mengatur
proses dan lama penyuluhan.
3) Memotivasi
peserta untuk bertanya.
4) Memimpin
jalannya diskusi dan evaluasi.
5) Menutup
acara penyuluhan.
2)
Penyaji
Uraian
tugas :
1)
Menjelaskan materi penyuluhan dengan
jelas dan dengan bahasa yang mudah dipahami oleh peserta.
2)
Memotivasi peserta untuk tetap aktif dan
memperhatikan proses penyuluhan.
3)
Menjawab pertanyaan peserta.
3)
Fasilitator
Uraian
tugas :
1)
Ikut bergabung dan duduk bersama di
antara peserta.
2)
Mengevaluasi peserta tentang kejelasan
materi penyuluhan.
3)
Memotivasi peserta untuk bertanya materi
yang belum jelas.
4)
Menginterupsi penyuluh tentang
istilah/hal-hal yang dirasa kurang jelas bagi peserta.
5)
Membagikan leaflet dan lembar evaluasi
kepada peserta.
4)
Observer
Uraian
tugas :
1) Mencatat
nama, alamat dan jumlah peserta, serta menempatkan diri sehingga memungkinkan dapat mengamankan jalannya
proses penyuluhan.
2) Mencatat
pertanyaan yang diajukan peserta.
3)
Mengamati perilaku verbal dan non verbal peserta selama proses penyuluhan.
4)
Mengevaluasi hasil penyuluhan dengan rencana penyuluhan
13.
Evaluasi
Setelah dilakukan penyuluhan
terkait teknik mencuci tangan yang benar, Siswa/i SD Negeri Desa Anjir
Seberang Pasar II mampu menjawab pertanyaan sebagai berikut:
a. Apa saja tujuan dari
mencuci tangan?
b. Kapan saja waktu
yang diharuskan untuk mencuci tangan ?
c. Apa saja
teknik mencuci tangan yang benar?
d. Mendemonstrasikan
teknik mencuci tangan yang benar.
14.
Hasil
Penkes
Standart
1) Kesiapan materi sudah baik
2) Kesiapan media : Sabun Cair Cuci
Tangan, Tissue, Kran Air Mengalir dan leaflet bisa digunakan dengan
efektif
3) Undangan peserta hadir di tempat penyuluhan
4) Pengorganisasian penyelenggaraan penyuluhan
diadakan H-2
5) Jumlah hadir dalam penyuluhan Siswa/i Kelas
1- 6 SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II serta Guru
Proses
1)
Fase dimulai sesuai dengan waktu yang direncanakan.
2)
Peserta antusias terhadap materi penyuluhan
3)
Peserta mengajukan pertanyaan dan menjawab pertanyaan secara benar
4)
Suasana penyuluhan tertib
5)
Tidak ada peserta yang meninggalkan tempat penyuluhan.
6) Siswa/i
Kelas 1- 6 SD Negeri Desa Anjir Seberang Pasar II serta Guru mampu
mendemontrasikan cara cuci tangan 6 Langkah dengan benar.
No comments:
Post a Comment